5+ Cara Bayar Lazada Paylater Di Indomaret Terupdate 2023

Cara Bayar Lazada Paylater Di Indomaret

Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret terkadang sedikit membingungkan bagi yang baru pertama kali belanja di lazada atau memakai kredit lazada, Yang mana Lazada paylater merupakan satu bentuk kerjasama yang dilakukan Lazada dengan Akulaku.

Kerjasama ini dilakukan dalam bentuk kredit yang bisa dilakukan oleh nasabah dalam kurun waktu 12 bulan.

Cara pembayaran yang dilakukan nasabah menggunakan menu ini juga bisa dilakukan dalam beberapa metode.

Salah satunya adalah Cara bayar cicilan Lazada Paylater di Indomaret sebagai merchant yang menjadi mitra bisnis.

Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret

Memilih Proses pembayaran seperti ini tentunya menjadi sebuah pilihan praktis

Yang bisa digunakan oleh nasabah bila tidak memiliki rekening bank atau belum ada waktu untuk mengisi saldo di ATM mereka .

Nah, untuk itu mari simak metode pembayaran Lazada paylater yang bisa dilakukan dengan Indomaret berikut ini:

Memilih Menu Pembayaran Di Lazada Paylater

Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret

Beberapa pilihan metode pembayaran pada Lazada paylater yang disediakan bagi pengguna aplikasi Lazada

Mempunyai banyak pilihan cara pembayaran yang terbilang cukup mudah.

Metode nya antara lain adalah pembayaran melalui atm bank, via merchant dompet digital,

Atau yang salah satunya mitra lazada yang mudah dijangkau adalah Indomaret..

Namun, sebelum melakukan pembayaran melalui merchant indomaret

Anda harus terlebih dahulu menyelesaikan proses pemilihan pembayaran melalui akun Lazada paylater

Untuk mendapatkan nomor Virtual akun atau kode bayar. Berikut ini langkah yang bisa dilakukan:

  1. Langkah awal yang bisa dilakukan ialah login pada akun Lazada
  2. silakan masukkan ID dan password dengan tepat pada kolom login yang disediakan.
  3. Lalu Klik Menu “Akun” pada pojok bawah kanan di Aplikasi Lazada
  4. Kemudian Klik menu “Limit paylater” di bagian Lazada Credit
  5. Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret
  6. Setelah itu akan tampil “Detail Rincian Tagihan” Yang harus dibayarkan
  7. Lanjutkan Klik “bayar sekarang” sebagai Langkah untuk melakukan proses pembayaran.
  8. Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret
  9. Silahkan pilih “Selanjutnya di Jumlah Nominal Tagihan
  10. Tahap selanjutnya, Pengguna bisa Klik “Lihat metode pembayaran
  11. Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret
  12. Pilih Pembayaran “ Bayar Di counter” Lalu pilih centang “ Indomaret
  13. Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret
  14. Sesudah itu akan masuk halaman “Checkout” dan pilih “ Buat Pesanan
  15. Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret
  16. Silakan Tekan “Konfirmasi Pesanan “ serta “ Salin Nomor Kode Bayar
  17. Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret

Jika kalian menggunakan ponsel dalam melakukan checkout,

Maka dapat menscreenshot nomor pembayaran atau menyalin nya di notepad ponsel.

Lalu lanjutkan dengan langkah berikut ini:

Cara Bayar Lazada Paylater Di Indomaret

Cara Bayar Lazada Paylater di Indomaret

Nah, setelah sebelumnya mengetahui kode bayar saat melakukan pilihan metode pembayaran pada Lazada paylater, kini datang ke Indomaret.

Pembayaran melalui merchant ini bisa dilakukan dengan mudah dan cepat oleh nasabah.

Berikut ini adalah langkah yang harus dilakukan:

  1. Datang ke indomaret terdekat dengan membawa sejumlah uang tunai dan kode bayar checkout tadi
  2. Jika sudah sampai di indomaret silahkan sampaikan keperluan anda kepada petugas kasir “Bahwa ingin membayar paylater lazada
  3. Kemudian kasir akan meminta “kode bayar tadi” lalu pembayaran akan di proses
  4. Setelah itu akan diberitahukan oleh kasir “ Jumlah tagihan yang harus dibayarkan”
  5. Serahkan Uang Tunai sejumlah tagihan dan pembayaran diproses ke lazada paylater
  6. Sesudah transaksi berhasil maka anda akan di berikan bukti transaksi berupa “struk pembayaran
  7. Selesai

Biaya Membayar cicilan Lazada Paylater di Indomaret

Untuk yang belum mempunyai Kartu ATM melakukan pembayaran saat berbelanja online ataupun keperluan transaksi lainnya memang dapat menjadi pilihan terbaik,

Dimana customer tidak perlu bingung untuk meminta tolong orang lain sebagai sarana transfer.

Akan tetapi setiap kemudahan pasti ada feenya dong, seperti cara bayar Lazada paylater di Indomaret ini,

Yang mana setiap pembayaran akan dikenai biaya transaksi sebesar Rp 2.500-, yang dibebankan kepada pengguna.

Kenapa Tidak Bisa Bayar Lazada Paylater Di Indomaret?

Apabila anda sudah mengikuti langkah-langkah tutorial di atas dengan seksama, namun pembayaran melalui indomaret tidak dapat di pilih, Dapat dipastikan biasanya memang dari sistem lazada yang lagi ada perbaikan, Memang beberapa kali sudah terjadi hal demikian.

Kalau sudah begitu maka, anda harus memilih metode pembayaran yang lainnya seperti bayar lazada paylater pakai ovo atau bayar lazada paylater di atm bri.

Begitulah Ulasan mengenai cara bayar Lazada paylater di Indomaret dengan mudah.

Proses ini sebenarnya cukup mudah untuk dilakukan karena nasabah hanya perlu melakukan konfirmasi pembayaran dan menyalin kode VA.